DPRD Barru Persiapan Pelantikan Pimpinan Definitif

- Jurnalis

Jumat, 25 Oktober 2024 - 19:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Narasisulsel.id Barru – DPRD Barru menggelar gladi bersih untuk persiapan pelantikan pimpinan definitif Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Barru.

Gladi prosesi pelantikan tiga pimpinan DPRD, di Ruang Rapat Paripurna DPRD Barru, Jumat (25/10/2024) siang yang di Pimpin oleh Ketua Pangadilan Negeri Barru Imelda, disaksikan oleh para anggota DPRD dan Staf Ahli DPRD Barru bersama jajaran.

Baca Juga :  Pemaparan Program 100 Hari Kerja Bupati & Wabup di Sidang Paripurna DPRD Barru

Hadir tiga pimpinan definitif DPRD Parepare terpilih yakni Ketua Syamsuddin dari Fraksi Golkar, Wakil Ketua I Andi Yenni dari Fraksi Nasdem dan Wakil Ketua II Alifandy Aska dari Fraksi Gerindra.

Baca Juga :  Anggota DPRD Barru Konsultasi RPJMD di Wajo

Sebelumnya, surat keputusan (SK) Gubernur Sulsel tentang peresmian pengangkatan pimpinan DPRD Barru masa jabatan tahun 2024-2029, telah diterima Sekretariat DPRD Barru.

Berdasarkan jadwal, pelantikan Ketua dan Wakil Ketua akan digelar pada Hari Senin (28/10/2024) siang, di kantor DPRD Barru. (*)

Berita Terkait

Pemkab Barru Serahkan Ranperda Perubahan 2025 ke DPRD
Peningkatan Kapasitas, Legislator Barru Ikuti Bimtek Empat Hari di Makassar
DPRD Barru Kunker ke Palu, Sharing Informasi Penyusunan APBD
Kaji Tambang Rakyat, Legislator Barru Sambangi DLH Pinrang
Komisi I dan III DPRD Barru Sharing Informasi Pengelolaan Tambang di Pinrang
RDP, DPRD Barru Minta PT Lampoko Ternak Indonesia Beri Kontribusi ke Warga
Tiga Wilayah Rawan Abrasi dan Longsor Dalam Pantauan DPRD Barru
DPRD Barru Libatkan Mitra Eksekutif Pantau Wilayah Rawan Bencana
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 25 September 2025 - 19:18 WIB

Pemkab Barru Serahkan Ranperda Perubahan 2025 ke DPRD

Minggu, 29 Juni 2025 - 17:08 WIB

Peningkatan Kapasitas, Legislator Barru Ikuti Bimtek Empat Hari di Makassar

Senin, 23 Juni 2025 - 13:52 WIB

DPRD Barru Kunker ke Palu, Sharing Informasi Penyusunan APBD

Jumat, 20 Juni 2025 - 16:05 WIB

Kaji Tambang Rakyat, Legislator Barru Sambangi DLH Pinrang

Kamis, 19 Juni 2025 - 14:39 WIB

Komisi I dan III DPRD Barru Sharing Informasi Pengelolaan Tambang di Pinrang

Berita Terbaru

News

Bupati Barru Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

Sabtu, 27 Sep 2025 - 15:59 WIB

Parlemen

Pemkab Barru Serahkan Ranperda Perubahan 2025 ke DPRD

Kamis, 25 Sep 2025 - 19:18 WIB