Andi Ina Ajak KKDB Ambil Peran Menyongsong Generasi Emas 2045

- Jurnalis

Kamis, 3 April 2025 - 16:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Narasisulsel.id Barru -Kerukunan Keluarga Daerah Barru (KKDB) Kota Makassar menggelar Halal Bi Halal 1446 H di Baruga Singkerru AdaE, Rumah Jabatan Bupati Barru jalan Sultan Hasanuddin Barru, Kamis (3/4/2025).

Andi Ina mengatakan, setelah kita selesai melaksanakan ibadah puasa ramadhan, maka saatnya semua organisasi, perkumpulan melaksanakan halal bi halal. Dan pada kesempatan ini  saya pribadi dan atas nama pemerintah  kabupaten Barru mengucapkan Minal aidin wal faidzin, mohon maaf lahir dan batin.

Bupati Barru Andi Ina Kartika Sari yang hadir dalam acara tersebut berterima kasih dan bersyukur bisa hadir membersamai keluarga besar KKDB Kota Makassar dalam suasana sehat wal afiat.

Andi Ina mengatakan Motto KKDB Kota Makassar yaitu Sikapatau, Siruntu-runtu,  Situlung tulung sangat relefan dengan budaya kita yakni gotong royong sehingga keberadaan KKDB Kota Makassar diharapkan dapat  mengambil peran dalam rangka memajukan kabupaten Barru. Kabupaten yang kita cintai bersama.

Baca Juga :  Pemkab Barru-Yayasan Kharisma Callage Makassar Kerja Sama Bantu Beasiswa Pelajar ke Perguruan Tinggi

Melalui moment halal bihalal yang mengusung tema “Merajut kebersamaan membangun Barru yang tertata dan berkeadilan”, Bupati mengajak KKDB Kota Makassar ikut berkontribusi menyiapkan generasi yang saat ini masih duduk dibangku SD dan SMP untuk menguasai ilmu pengetahuan menyonsong Indonesia Emas 2045.

Diakhir sambutannya, Ia menitip pesan agar dalam suasana idul fitri ini untuk tetap menjaga silaturahmi, saling memaafkan serta mengajak untuk menjaga, memikirkan Kabupaten Barru yang kita cintai ini, karena tidak mungkin hanya kami berdua yang bisa memperbaiki daerah ini tetapi kami butuh Ibu dan Bapak semua.

Sebelumnya, Ketua KKDB Kota Makassar Dr. K. H. Masykur Yusuf, M. Ag menyampaikan terima kasih kepada Bupati Barru yang telah  mendukung terselenggaranya halal bi halal ini.

Baca Juga :  Bupati Andi Ina Bagi Tips Kunci Sukses ke Maba STMIK Kharisma Makassar

Kehadiran kami ditanah kelahiran, selain untuk bersilaturrahmi juga sebagai bentuk dukungan moril kepada Bupati Barru dengan harapan semoga kabupaten Barru dapat lebih maju dan berkembang sehingga menjadi kebanggan orang-orang Barru yang berada diluar Barru.

“KKDB Kota Makassar dengan perinsip ‘situlung-tulung’ siap bersinergi dengan pemerintah untuk memajukan kabupaten Barru yang berkeadilan dan sejahtera lebih cepat”, tegasnya.

Hikmah halal bi halal dibawakan oleh Ustadz  H. Syamsul Bahri Amin, S. Ag. M.A, dilanjutkan dengan penyeraha  santunan dari KKDB ke Anak Panti Asuhan.

Turut hadir, Anggota DPRD Prov Sulsel Hj. Husbiah Main. Ketua DPRD Barru. Drs. H. Syamsuddin Muhiddin, M. Si.  Unsur Forkopimda, Yang mewakili Kakan Kemenag.

Pengurus DPP KKDB, DPW KKDB Papua. DPD KKDB Konawe Sultra. DPD KKDB Yapen Warapen dan undangan lainnya.

Berita Terkait

Taruna-Taruni SMK Pelayaran Lintas Nusantara Barru Kunjungi Kapal Awu-Awu, Belajar Sistem Operasional
Bupati Andi Ina Bagi Tips Kunci Sukses ke Maba STMIK Kharisma Makassar
ITBA Algazali Barru Cetak Sejarah, Luncurkan Program Magister Administrasi Publik
Unibos Tawarkan Program Lanjutan Pendidikan, Magister Hingga Doktor Bagi ASN di Barru
Bupati Barru Terkesima Saksikan Penamatan Santri DDI Mangkoso
Andi Ina Apresiasi Peran Aktif Yayasan Pendidikan Jabal Uhud Barru
Gerbang Kota Santri Bakal Dibangun di Mangkoso Barru
Pemkab Barru-Yayasan Kharisma Callage Makassar Kerja Sama Bantu Beasiswa Pelajar ke Perguruan Tinggi

Berita Terkait

Kamis, 23 Oktober 2025 - 10:49 WIB

Taruna-Taruni SMK Pelayaran Lintas Nusantara Barru Kunjungi Kapal Awu-Awu, Belajar Sistem Operasional

Rabu, 24 September 2025 - 15:37 WIB

Bupati Andi Ina Bagi Tips Kunci Sukses ke Maba STMIK Kharisma Makassar

Senin, 15 September 2025 - 11:52 WIB

ITBA Algazali Barru Cetak Sejarah, Luncurkan Program Magister Administrasi Publik

Senin, 30 Juni 2025 - 13:41 WIB

Unibos Tawarkan Program Lanjutan Pendidikan, Magister Hingga Doktor Bagi ASN di Barru

Minggu, 29 Juni 2025 - 16:31 WIB

Bupati Barru Terkesima Saksikan Penamatan Santri DDI Mangkoso

Berita Terbaru

News

Bupati Barru Komitmen Perkuat Ketahanan Pangan Nasional

Sabtu, 27 Sep 2025 - 15:59 WIB

Parlemen

Pemkab Barru Serahkan Ranperda Perubahan 2025 ke DPRD

Kamis, 25 Sep 2025 - 19:18 WIB